Dishub Padang menertibkan parkir liar di kawasan Pantai Padang jelang libur akhir tahun demi kelancaran lalu lintas dan keselamatan pengunjung.
Operasi Zebra Toba 2025 di Medan, Fokus Razia dan Imbauan ke Pengendara
Polda Sumut menggelar Operasi Zebra Toba 2025 dengan lebih dari seribu penindakan di hari pertama dan ribuan patroli di hari kedua. Pengendara di Medan dan kabupaten lain diimbau melengkapi surat, helm, dan sabuk pengaman.
